Berbagai macam cara dilakukan oleh banyak orang untuk menyingkirkan jerawat, mulai dari perawatan tradisional hingga operasi dengan biaya yang cukup mahal. Obat jerawat juga banyak tersedia dipasaran dengan berbagai kelebihan dan harga yang bervariasi mulai dari harga yang paling murah hingga jutaan. Ada beberapa obat jerawat alami yang dapat digunakan untuk mengatasi masalah kulit ini. Penggunaan obat jerawat alami lebih aman dan tidak menimbulkan efek samping yang dapat membahayakan kulit.

Obat Jerawat Alami


Obat jerawat alami akan lebih efektif jika didukung dengan perawatan kulit dan perubahan gaya hidup. Saat perawatan tubuh dengan menggunakan bahan-bahan alami disekitar kita banyak dijadikan alternatif disamping perawatan konvensional. Berikut ini obat jerawat alami atau pengobatan rumah yang dapat dikukan untuk mengatasi masalah jerawat dengan biaya yang tidak mahal.

1. Es Batu


Obat jerawat alami yang pertama adalah es batu, es batu sangat baik untuk mengurangi jerawat, yang disebabkan oleh infeksi atau kulit yang meradang. Oleskan beberapa kubus es langsung ke kulit yang terkena jerawat selama beberapa menit, sekitar 3 atau 4 kali sehari. Es juga bisa mencegah peradangan dan penyebaran jerawat ke daerah lain.

2. Aloe Vera


Aloe Vera juga dapat digunakan sebagai obat jerawat alami, caranya adalah dengan mengoleskan gel Aloe Vera segar kulit yang terkena jerawat pada malam hari, biarkan sebentar sebelum dicuci. Meskipun gel Aloe Vera dapat diperoleh di toko-toko kesehatan, cara terbaik untuk mendapatkannya adalah dengan mengekstraknya dari daun lidah buaya dan menerapkannya langsung pada wajah yang terkena jerawat. Obat jerawat alami ini terbukti cukup efektif dalam mengatasi masalah jerawat.

3. Uap Panas


Uap panas memiliki efek yang sangat baik pada kulit dan bisa membunuh bakteri yang terdapat pada pori-pori. Cara menggunakan uap panas untuk obat jerawat alami adalah sediakan panci besar dan bersih, rebus sedikit air tawar, selama sekitar 15 sampai 20 menit. Biarkan air mendingin sekitar 5 sampai 10 menit, dekat wajah Anda pada panci agar terpapar uapnya. Tutup kepala dengan handuk tebal, agar uap dapat mengenai wajah. Biarkan uap dari panci mengenai wajah Anda selama beberapa waktu sesuai kekuatan kulit Anda menerima paparan uap panas dari panci. Lakukan cara ini minimal 5 menit.

4. Yogurt dan Oatmeal


Obat jerat alami lainnya adalah yogurt dan oatmeal. Cara membuatnya adalah dengan mencampurkan keduanya. Buatlah campuran oatmeal polos ke yogurt tanpa aroma himgga terbentuk pasta kental. Oleskan pasta ke bagian kulit yang terkena dan biarkan sampai kering. Kemudian, bilas kulit dengan air dingin dan tepuk-tepuk hingga kering.

Pastikan bahwa Anda tidak menyentuh kulit yang terkena jerawat secara berlebihan, karena akan menyebabkan jerawat menyebar ke bagian lain dari kulit Anda. Memencet jerwat dapat menyebabkan bekas luka permanen pada kulit, leh karena itu hindari memencet jerawat.

Baca juga: Cara Mudah Menghilangkan Bekas Jerawat

Demikian obat jerawat alami yang dapat diperoleh disekitar kita, semoga artikel ini bermanfaat. Jika menurut Anda artikel tentang obat jerawat alami ini bermanfaat, silahkan bagikan kepada teman-teman Anda melalui tombol share sosial media yang kami sediakan pada bagian bawah artikel ini.

Post a Comment

Lebih baru Lebih lama